Satu lagi batuan yang diyakini mempunyai khasiat tertentu bagi pemakainya adalah batu pirus asli yang banyak digandrungi oleh penggemar bebatuan. Khasiat Batu Pirus Asli (Turquoise) sejak peradaban kuno dikenal sebagai batu anti-sihir dan digunakan dalam berbagai ritual keagamaan. Dalam sejarah bahkan hingga kini, Pirus Persia berada di tingkat teratas mengalahkan batu dari jenis yang sama dari Afghanistan, Australia timur, Amerika Serikat, Mesir, Amerika Selatan, sebagian wilayah di Asia Tengah bahkan di Cina. Ini karena batu Pirus Persia terkenal dengan warna yang biru yang tajam. Khasiat Manfaat Batu Pirus Memperkuat mata batin, Memperkuat jantung dan melapangkan dada, Menjadi orang yang sabar, Membantu menghilangkan kesedihan dan kegalauan batin serta membuat hati tenang, Batu ini sama seperti Akik Yaman berfungsi sebagai hiriz (penjaga) bagi manusia ...
Belajar Ilmu Kanuragan Melayu